SANAD KITAB FUTUHAT MAKKIYAH IBNU ARABI PADA SUNAN GUNUNG JATI
RUMAH-MUSLIMIN.COM - Sanad Kitab al-Futuhatul Makkiyah Ibnu Arabi pada Kangjeng Sunan Gunung Jati Syarif Hidayatullah (wafat 1550)
dari Jalur Syekh Zakariyya al-Anshori (wafat 1511, kunci sanad ulama-ulama Mekah-Madinah abad 15):
ada dua sumber info sanad ini: dari naskah Babad Cerbon kodeks CS 114 (pegon) dan CS 105 (hanacaraka) PNRI, dan kitab as-Simthul Majid karya Syekh Ahmad al-Qusyasyi (wafat 1662).
Garis sanad al-Qusyasyi ini diperoleh dari gurunya, gurunya dari Syekh Muhammad ar-Ramli (penulis kitab Nihayatul Muhtaj, wafat 1596), dan Syekh ar-Ramli dari Syekh Zakariyya al-Anshori.
$ads={1}
Sementara Kangjeng Sunan Gunung Jati Syarif Hidayatullah mengambil langsung dari sapaguron Syekh Zakariyya al-Anshori, menurut naskah Babad Cerbon:
berikut sanadnya itu hingga ke Muhyiddin Ibnu Arabi asy-Syekh al-Akbar:
Kangjeng Sunan Gunung Jati Syarif Hidayatullah, dari Syekh Zakariyya al-Anshori, dari Abu al-Fadlail Muhammad al-Mursyidi al-Makki, dari Syekh Jamaluddin Abu al-Mahasin Muhammad bin al-Burhan al-Mursyidi al-Makki al-Hanafi, dari Abu Muhammad Abdullah bin Muhammad bin Sulaiman al-Makki, dari Abu Nashr Muhammad bin Muhammad Hibatullah asy-Syirazi, dari Imam Muhyiddin Muhammad bin Ali Ibnu Arabi al-Hatimi ath-Thai al-Andalusi (wafat 1165) dalam kitabnya al-Futuhatul Makkiyah..
Oleh: Kyai Ahmad Baso
Demikian Artikel " Sanad Kitab Futuhat Makkiyah Ibnu Arabi Pada Sunan Gunung Jati "
Semoga Bermanfaat
Wallahu a'lam Bishowab
Allahuma sholli 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim
- Media Dakwah Ahlusunnah Wal Jamaah -