Abah Haji ( Guru Zuhdi ) : Diantara Yang Menyebabkan Bangkrut Dalam Berdagang

ABAH HAJI ( GURU ZUHDI ) : DIANTARA YANG MENYEBABKAN BANGKRUT DALAM BERDAGANG

Almarhum Abah Haji (Guru Zuhdi) Pernah Berkata Bahwasanya Diantara Yang Menyebabkan Apabila Berdagang Selalu Bangkrut/Tidak Barokah Adalah :

1. Bila Ia Masuk WC Dimulai Kaki Kanan dan Keluar Kaki Kiri.

2. Curang Dalam Menakar Timbangan/Takaran dan Segala Yang Merugikan Pembeli.

3. Ketika Berdagang Keliatan Aurat.

4. Melempar Uang.

5. Membuka Toko Tidak Disertai Dengan Bismillah.

Baca Juga :

$ads={1}

Biografi & Karomah AlHabib Syechan bin Musthofa Al Bahar Wali yang Jadzab (Nyleneh)

Catatan Pengajian Beliau Dipondok Indah Malam Selasa Tahun 2009.

Mudah-mudahan Berkat Rasulullah SAW, Para Auliya dan Orang-orang Sholeh, Diampuni Segala Dosa dan Kesalahan Dzohir Bathin Seumur Hidup, Qobul Segala Hajat, Selamat Dunia Akhirat, Husnul Khatimah dan Masuk Surga Bighoiri Hisaab,,Aamiin...!!!

Sumber : Alhm.Abah Haji(Guru Zuhdi/K.H.Ahmad Zuhdiannoor bin H.Muhammad).

Wallahu a'lam Bishowab

Allahuma sholii 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim

 

Redaksi

Rumah Muslimin Grup adalah Media Dakwah Ahlusunnah Wal jama'ah yang berdiri pada pertengahan tahun 2017 Bermazhab Syafi'i dan berakidah Asyariyyah. Bagi sobat rumah-muslimin yang suka menulis, yuk kirimkan tulisannya ke email kami di dakwahislamiyah93@gmail.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
close