BERIBADAH SELAMA 50 TAHUN TAPI TIDAK MENDAPATKAN KEMANISAN DALAM BERIBADAH
قال أحمد بن حرب بن فيرز النيسبوري رحمه الله :
Aku beribadah kepada Alloh selama lima puluh tahun, maka aku tidak mendapatkan kemanisan ibadah hingga aku meninggalkan tiga perkara :
1. Aku meninggalkan keridhoan manusia hingga akupun sanggup untuk berbicara dengan kebenaran..
2. Aku meninggalkan persahabatan dengan orang-orang fasiq hingga akupun mendapatkan persahabatan dengan orang-orang sholih..
3. Aku tinggalkan manisnya dunia hingga akupun mendapatkan manisnya akhirat..
Kitab (Siyaru A’lamin Nubala : Juz 11 /hal 34 ) Biografi Ahmad bin Harb /Ar Risalah).
Wallahu a'lam Bishowab
Allahuma sholii 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim