Melaksanakan Ibadah Yang Amat Agung (Bersangka Baik Kepada Allah)


MELAKSANAKAN IBADAH YANG AMAT AGUNG (BERSANGKA BAIK KEPADA ALLAH)

عندما تظن بأن بعد الشقاء سعاده ، وبعد دموعك إبتسامة فقد أديت عبادة عظيمة ألا وهي حسن الظن بالله ،

Ketika engkau meyakini bahwa setelah kesengsaraan adalah sebuah kebahagiaan dan setelah air mata yg mengalir adalah senyuman, maka sesungguhnya engkau telah melaksanakan ibadah yg amat agung yaitu bersangka baik pada Allah....

#Al-Habib Umar bin Hafidz
#Ijtima' Alumni Darul Musthofa Sejawa Timur
#Di PP Riyadlul Jannah pasuruan

Wallahu a'lam Bishowab

Allahuma sholii 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aalihi wa shohbihi wa salim
  
Redaksi

Rumah Muslimin Grup adalah Media Dakwah Ahlusunnah Wal jama'ah yang berdiri pada pertengahan tahun 2017 Bermazhab Syafi'i dan berakidah Asyariyyah. Bagi sobat rumah-muslimin yang suka menulis, yuk kirimkan tulisannya ke email kami di dakwahislamiyah93@gmail.com

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
close