Hati Seorang Muslim Haruslah Terikat Dengan Allah
Maulana Syaikh Ali Jum'ah rahimahullah :
"Muslim menyambut semua kebahagiaan dengan mengingat Allah SWT.
Oleh karena itu, kita menyambut hari raya dengan takbir.
Jadi, seorang Muslim, ketika ingin berbahagia, maka dia mengingat Allah; karena Allah SWT lah yang telah Membahagiakan hatinya.
Ketika muslim ingin beribadah, maka dia mengingat Allah SWT.
Muslim mengingat Tuhannya ketika ingin berdiri, ingin duduk, juga ketika ingin membuat hubungan dengan alam semesta, mengambil sikap/tindakan & berinteraksi dengan sesama manusia.
Begitulah seorang muslim, hatinya bergantung pada Tuhannya, alhamdulillah.. ".
Wallahu a'lam Bishowab
Allahumma Sholli a'la Sayyidina Muhammad wa ala alihi washobihi wasalim